48 Group adalah kelompok grup idola yang menggunakan brand '48' di belakang nama mereka. 48 GROUP terdiri dari dua kesatuan yaitu AKB48 GROUP dan SNH48 GROUP.
------
AKB48 Group merupakan kesatuan yang pertama kali muncul. Kesatuan 48 ini diproduseri oleh Akimoto Yasushi yang berasal dari Jepang. Terhitung Januari 2018, AKB48 Group terdiri dari AKB48 (Akihabara, Tokyo), SKE48 (Sakae, Nagoya), NMB48 (Namba,Osaka), HKT48 (Hakata), NGT48 (Niigata), STU48 (Setouchi), JKT48 (Jakarta, Indonesia), BNK48 (Bangkok, Thailand), TPE48 (Taipei, Taiwan), MNL48 (Manila, Filipina), dan MUM48 (Mumbai, India).
------
SNH48 GROUP lahir setelah grup SNH48 menyatakan independen dari AKB48 pada 2016 lalu. Kesatuan 48 ini diproduseri oleh Wang Zijie dan dimiliki penuh oleh STAR48. Terhitung Januari 2018, kesatuan ini terdiri dari grup SNH48 (Shanghai), BEJ48 (Beijing), GNZ48 (Guangzhou), SHY48 (Shenyang), CKG48 (Chongqing), dan CGT48 (Chengdu). Mereka belum memiliki saudari grup di luar Tiongkok.
------
48 GROUP memiliki konsep 'idola yang dapat kamu temui'. Mereka juga memiliki event unik seperti Pemilihan Member Single, Request Hour Best Setlist, Janken Tournament, dan konser skala besar.
------
Kamu juga dapat mengenali mereka di situs remi masing-masing grup. Temukan oshimu (member favorit) segera!!!

*******
Music:
RIVER 激流之战》(off Vocal), composer: Inoue YOSHIMASA. This is the coupling song from SNH48 1st Single. Here is it's MV: https://www.youtube.com/watch?v=7hm5tDJpXZc

Princess's Cloak 公主披风 (Off vocal), composer: JJ Lin, Arranger: Scott, Wilson, thissong is SNH48 13th SIngle. Here is the MV: https://www.youtube.com/watch?v=ATAKVUjYyWM

Heavy Rotation 无尽旋转 (Off Vocal), composer:Yamazaki Yo, Arranger: Tanaka YUSUKE. It is the debut single of SNH48, and this is the MV: https://www.youtube.com/watch?v=CnyE_EZ6zWQ
*******
Dapatkan informasi lebih lanjut melalui akun media sosial kita!

Twitter: https://twitter.com/overseas48G
Facebook: https://www.facebook.com/overseas48/
Instagram: https://www.instagram.com/overseas48/
*******
Bussiness, Copyright, and Question: teamoverseas48@gmail.com

powered by Auto Youtube Summarize

おすすめの記事